31/07/10

10 mobil tercepat di dunia
ini adalah daftar 10 mobil tercepat di dunia, sebagian dari mobil-mobil di bawah ini mungkin sudah
ada di Indonesia, namun dalam jumlah yang sangat terbatas dan harga yang bisa 2x lipat 
dari harga aslinya lihat seberapa cepat mobil-mobil di bawah ini. Check this out !



1.SSC Ultimate Aero:
257 mph (411 Km), 0-60 dalam 2.7 detik. Twin-Turbo V8 dengan 1183 Hp. Buatan Shelby Supercar.
di banderol dengan harga $640.000


2.Bugatti Veyron:
253 mph (404 Km), 0-60 dalam 2.5 detik. Aluminum, Mesin W16 dengan 1001 hp.
buatan group VW perancis di banderol dengan harga $1,444,000


3. Koenigsegg CCX:
250 mph+ (400 Km), 0-60 dalam 3.2 detik. Mesin 90 Degree V8 806 hp. Buatan Swedia, harga jual $695,000.

http://emobilnetwork.com/banner/Image/koenigsegg-ccx(1).jpg" border="0" alt="" />

4.Saleen S7 Twin-Turbo:
248 mph+(396 Km), 0-60 dalam 3.2 detik. Mesin Twin Turbo Aluminum V8 dengan 750 hp. Buatan USA, harga jual $555,000.



5.McLaren F1:
240 mph+ (384 Km), 0-60 dalam 3.2 detik. Mesin BMW S70/2 60 Degree V12 dengan 627 hp. Buatan Jerman dan Inggris, harga jual $970,000.



6.Ferrari Enzo:
217 mph+ (347 Km), 0-60 dalam 3.4 detik. Mesin F140 Aluminum V12 dengan 660 hp, buatan Italy, harga jual $670,000.



7.Jaguar XJ220:
217 mph+ (347.2 Km), 0-60 dalam 4.0 detik. Mesin Twin Turbo V6 dengan 542 hp, buatan Inggris, tahun 1992, harga jual $345,000.



8.Pagani Zonda F:
215 mph+ (344 Km), 0-60 dalam 3.5 detik. Mesin Mercedes Benz M180 V12 dengan 650 hp, buatan Italy, harga jual $741,000.



9.Lamborghini Murcielago LP640:
213 mph+ (340.8 km), 0-60 dalam 3.3 detik. Mesin V12 dengan 640 hp, buatan Italy, harga jual $430,000.



10. Porsche Carrera GT:
209 mph+ (334.4 Km), 0-60 dalam 3.9 detik. Aluminum, 68 Degree, Mesin V10 dengan 612 hp, buatan Jerman, harga jual $440,000.

http://emobilnetwork.com/banner/Image/porschecarreragt(1).jpg" border="0" alt="" />
Kembali Ke Atas Go down
Lihat profil user http://mig33ponorogo.forumotion.com
sok silahkan mau pada beli gak harga yang selangit begitu, bahkan kalau di indonesia bisa jadi 2x lipat. sekarang kabarnya buggati udah nyiptain mobil veyron supersport yang katanya nih, menjadi raja mobil tercepat di dunia dengan kecepatan 431, berapa gitu lupa lagi, gatau juga harga nya di bandeol berapa, pastinya harga nya selangit/ se angkasa kali ya hehehe..=)). trus aku pernah baca lagi ada mobil barabus tkr, tu mobil gila kenceng banget, akselerasi nya aja dari 0-100 Kmh cuma 1.67 detik dan kecepatan maksimum nya 441 kmh/ 270 mph, tapi saya pernah liat juga harga nya gak semahal buggati/ ssc ultimate aero. tapi emang sih belum test drive, paling kalo agan-agan semua search di youtube cuma ada slideshow nya aja. makasih nyang udah baca, silahkan komennya :) 

1 komentar: